Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi DKI Jakarta Wibi Andrino mengikuti Upacara Peringatan Hari Bela Negara tahun 2024 tingkat Provinsi DKI Jakarta di Plaza Selatan Monas, Gambir, Jakarta Pusat, Kamis (19/12). Dalam perayaan yang bertema ‘Gelorakan Bela Negara Untuk Indonesia Maju’ diselenggarakan Pemprov DKI Jakarta itu, Sekretaris Daerah (Sekda) DKI Jakarta Marullah Matali bertindak sebagai inspektur upacara. Hadir juga Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) dan Aparatur Sipil Negara (ASN) Pemprov DKI Jakarta. Wibi berharap, warga Jakarta tak melupakan jasa-jasa para pahlawan yang telah membuat Indonesia merdeka. Wibi juga mengajak seluruh warga Jakarta, khususnya generasi muda untuk melanjutkan perjuangan para pahlawan demi kemajuan Indonesia. (DDJP/rei/pun/asa)

Update Berita Terakhir
- Ketua Komisi D DPRD DKI Jakarta Terima Kunjungan Second Secretary (Political) The Embassy of Singapore
- DPRD DKI Jakarta Kunjungi Lemhannas RI
- Komisi E Evaluasi Program KJP Plus hingga Bahas Pelecehan dan Bullying
- Apel Operasi Lintas Jaya 2025
- DPRD DKI Gelar Rapat Paripurna Penyampaian Laporan Reses-Penetapan Pansus
Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta Ikuti Upacara Hari Bela Negara 2024
December 20, 2024 5:39 amUpdate Berita Terakhir
- Ketua Komisi D DPRD DKI Jakarta Terima Kunjungan Second Secretary (Political) The Embassy of Singapore
- DPRD DKI Jakarta Kunjungi Lemhannas RI
- Komisi E Evaluasi Program KJP Plus hingga Bahas Pelecehan dan Bullying
- Apel Operasi Lintas Jaya 2025
- DPRD DKI Gelar Rapat Paripurna Penyampaian Laporan Reses-Penetapan Pansus