Sekretariat DPRD DKI Jakarta Terima Kunker Tiga DPRD Daerah

September 26, 2019 3:17 pm

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi DKI Jakarta menerima Kunjungan Kerja (kunker) Tiga DPRD Daerah diantaranya yaitu DPRD Kabupaten Lahat, DPRD Kota Solok dan DPRD Kabupaten Tipan, Kamis (14/09). Rombongan diterima oleh Kepala Subbagian Paripurna Fraksi dan Pansus Sekretariat DPRD Provinsi DKI Jakarta Nurbaini. Beberapa hal yang dibicarakan dalam Kunker tersebut yaitu mengenai seputar mekanisme pembentukan Alat Kelengkapan Dewan (AKD) yang tengah dirumuskan oleh ketiga DPRD Daerah tersebut.(DDJP/pun,asa)