Panitia Khusus Permohonan Persetujuan Hibah Saham Pemerintah Provinsi DKI Jakarta di PT. RS Haji Jakarta Kepada Kementerian Agama Republik Indonesia melakukan rapat kerja dengan Eksekutif, Rabu (2/12/2015). Rapat dipimpin oleh Ketua Pansus H. Lulung AL., SH. (red)