Komisi B DPRD Provinsi DKI Jakarta pada hari Senin (20/8) secara terpisah mengadakan rapat kerja dengan Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) dan PT. Jakarta Propertindo (Jakpro). Agenda rapat dengan Disparbud adalah sosialisasi Perda tentang Pelestarian Kebudayaan Betawi. Sedangkan dengan PT. Jakpro tentang penerimaan laporan penyertaan modal daerah. (ddjp/asa).

Update Berita Terakhir
- Komisi B DPRD DKI Jakarta Evaluasi Kinerja BUMD Tahun Anggaran 2025
- Komisi B Bersama Mitra Kerja Gelar Rapat Evaluasi Penyerapan Anggaran 2025
- Komisi A Terima Warga Perumahan Taman Kencana Blok C4 dan Pengurus Vihara Cetiya Permata Dihati
- DPRD DKI Jakarta Terima Audiensi PMN
- Pertemuan DPRD DKI dengan Delegasi Parlemen Negara Bagian Victoria Australia
Raker Komisi B Dengan Eksekutif dan PT. Jakpro
August 21, 2018 8:33 pmUpdate Berita Terakhir
- Komisi B DPRD DKI Jakarta Evaluasi Kinerja BUMD Tahun Anggaran 2025
- Komisi B Bersama Mitra Kerja Gelar Rapat Evaluasi Penyerapan Anggaran 2025
- Komisi A Terima Warga Perumahan Taman Kencana Blok C4 dan Pengurus Vihara Cetiya Permata Dihati
- DPRD DKI Jakarta Terima Audiensi PMN
- Pertemuan DPRD DKI dengan Delegasi Parlemen Negara Bagian Victoria Australia