Panitia Khusus Kawasan Berikat Nusantara (KBN) DPRD Provinsi DKI Jakarta menggelar rapat lanjutan bersama Badan Pengelola Badan Usaha Milik Daerah (BPBUMD) dan Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) di Gedung DPRD DKI Jakarta, Senin (14/09). Ketua Pansus KBN DPRD DKI Jakarta Pandapotan Sinaga menyatakkan pihaknya akan tersebut menginventarisasi masalah yang terjadi di PT Kawasan Berikat Nusantara (KBN). Salah satunya mengenai reklamasi yang dilakukan PT Karya Citra Nusantara (KCN) di kawasan tersebut. (DDJP/pun)

Update Berita Terakhir
- Ketua Komisi D DPRD DKI Jakarta Terima Kunjungan Second Secretary (Political) The Embassy of Singapore
- DPRD DKI Jakarta Kunjungi Lemhannas RI
- Komisi E Evaluasi Program KJP Plus hingga Bahas Pelecehan dan Bullying
- Apel Operasi Lintas Jaya 2025
- DPRD DKI Gelar Rapat Paripurna Penyampaian Laporan Reses-Penetapan Pansus
Pansus KBN DPRD Terus Inventarisasi Masalah
September 14, 2020 8:07 pmUpdate Berita Terakhir
- Ketua Komisi D DPRD DKI Jakarta Terima Kunjungan Second Secretary (Political) The Embassy of Singapore
- DPRD DKI Jakarta Kunjungi Lemhannas RI
- Komisi E Evaluasi Program KJP Plus hingga Bahas Pelecehan dan Bullying
- Apel Operasi Lintas Jaya 2025
- DPRD DKI Gelar Rapat Paripurna Penyampaian Laporan Reses-Penetapan Pansus