Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi DKI Jakarta menggelar silaturahmi pasca Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijriah, Rabu (3/5). Silaturahmi dihadiri Pj Gubernur Heru Budi Hartono dan sejumlah jajaran Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Provinsi DKI Jakarta. Pada kesempatan tersebut Ketua DPRD Prasetio Edi Marsudi menyerukan agar legislatif dan Eksekutif dapat bersinergi meningkatkan kekompakan dalam membangun Jakarta. (DDJP/tim)

Update Berita Terakhir
- Komisi B Evaluasi Pembangunan Transportasi Bersama Dua BUMD
- Momen Pembekalan dan Bimbingan Teknis Pertama DPRD DKI Jakarta Tahun 2023
- DPRD Gelar Paripurna PAW Anggota DPRD dari Fraksi Partai Gerindra
- DPRD DKI Mediasi Persoalan Pembayaran Lahan Fly Over Pramuka
- Komisi A Tinjau Lokasi Lahan Barter Swasta dengan Pemprov DKI
Momen Silaturahmi DPRD, Pj Gubernur dan Forkopimda Provinsi DKI Jakarta
May 3, 2023 5:45 pmUpdate Berita Terakhir
- Komisi B Evaluasi Pembangunan Transportasi Bersama Dua BUMD
- Momen Pembekalan dan Bimbingan Teknis Pertama DPRD DKI Jakarta Tahun 2023
- DPRD Gelar Paripurna PAW Anggota DPRD dari Fraksi Partai Gerindra
- DPRD DKI Mediasi Persoalan Pembayaran Lahan Fly Over Pramuka
- Komisi A Tinjau Lokasi Lahan Barter Swasta dengan Pemprov DKI