Komisi C DPRD Provinsi DKI Jakarta menggelar rapat kerja bersama Pemerintah Provinsi DKI Jakarta terkait Pembahasan Rancangan Perubahan Kebijakan Umum APBD serta Rancangan Perubahan Prioritas dan Plafon Anggaran Sementara (KUA-PPAS) APBD Tahun 2025, Senin (7/7). Rapat kerja dipimpin Ketua Komisi C Dimaz Raditya bersama Sekretaris Komisi C Suhud Alynudin. Pembahasan KUA-PPAS ini digelar selama tiga hari berturut turut bersama Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) dan Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) mitra kerja. Hari pertama, pembahasan turut hadir Asisten Perekonomian dan Keungan Sekda Provinsi DKI Jakarta, Kepala Badan Keuangan Daerah DKI Jakarta dan Kepala Badan Pendapatan Daerah DKI Jakarta beserta jajaran. (DDJP/asa)
Update Berita Terakhir
- Ketua Bapemperda Jadi Pembicara Sosialisasi FKUB DKI Jakarta
- Tiga Agenda Paripurna DPRD DKI, Sahkan APBD 2026 dan Ranperda Strategis
- Anggota Komisi A Hilda Kusuma Dewi Hadiri Pengukuhan Anggota Baru HIPMI Jaya Angkatan 2025
- Ketua DPRD DKI Jakarta Khoirudin Terima Manajemen STIAMI
- Ketua DPRD DKI Khoirudin Hadiri Pembinaan Nazhir Badan Wakaf Indonesia
Komisi C DPRD DKI Jakarta Bersama Eksekutif Bahas KUA-PPAS 2025
July 8, 2025 4:42 amUpdate Berita Terakhir
- Ketua Bapemperda Jadi Pembicara Sosialisasi FKUB DKI Jakarta
- Tiga Agenda Paripurna DPRD DKI, Sahkan APBD 2026 dan Ranperda Strategis
- Anggota Komisi A Hilda Kusuma Dewi Hadiri Pengukuhan Anggota Baru HIPMI Jaya Angkatan 2025
- Ketua DPRD DKI Jakarta Khoirudin Terima Manajemen STIAMI
- Ketua DPRD DKI Khoirudin Hadiri Pembinaan Nazhir Badan Wakaf Indonesia












