Komisi B DPRD DKI Jakarta menghadiri peresmian dibangunnya reservoir komunal milik Perumda PAM Jaya di kawasan Cengkareng, Jakarta Barat, Kamis (15/6). Hadir dalam peresmian, Sekretaris Komisi B DPRD DKI Jakarta Wa Ode Herlina dan Anggota Komisi B DPRD DKI Jakarta Pandapotan Sinaga. Keberadaan reservoir komunal diapresiasi Komisi B. Dengan demikian, PAM Jaya diminta memperluas area jangkauan untuk menjamin kesehatan warga Jakarta. (DDJP/asa)

Update Berita Terakhir
- Ketua Komisi D DPRD DKI Jakarta Terima Kunjungan Second Secretary (Political) The Embassy of Singapore
- DPRD DKI Jakarta Kunjungi Lemhannas RI
- Komisi E Evaluasi Program KJP Plus hingga Bahas Pelecehan dan Bullying
- Apel Operasi Lintas Jaya 2025
- DPRD DKI Gelar Rapat Paripurna Penyampaian Laporan Reses-Penetapan Pansus
Komisi B Hadiri Peresmian Reservoir Komunal PAM Jaya
June 15, 2023 4:14 pmUpdate Berita Terakhir
- Ketua Komisi D DPRD DKI Jakarta Terima Kunjungan Second Secretary (Political) The Embassy of Singapore
- DPRD DKI Jakarta Kunjungi Lemhannas RI
- Komisi E Evaluasi Program KJP Plus hingga Bahas Pelecehan dan Bullying
- Apel Operasi Lintas Jaya 2025
- DPRD DKI Gelar Rapat Paripurna Penyampaian Laporan Reses-Penetapan Pansus