Komisi A DPRD Provinsi DKI Jakarta menggelar rapat bersama satuan dan unit kerja perangkat daerah (SKPD dan UKPD), Senin (11/7). Masing-masing Biro Tata Pemerintahan, Bupati Kabupaten Kepulauan Seribu, Badan Perencana Pembangunan Daerah (Bappeda) dan Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) Provinsi DKI Jakarta. Rapat kerja tersebut digelar untuk mengevaluasi kinerja dan mengevaluasi penyerapan tahun anggaran 2022 triwulan kedua. Pada kesempatan tersebut Anggota Komisi A Gembong Warsono menjelaskan, evaluasi kinerja seperti ini harus dilakukan untuk mengoptimalisasi serapan anggaran dari rencana kerja pembangunan yang telah disusun dalam APBD. (DDJP/asa)
Update Berita Terakhir
- Bapemperda Finalisasi Pembahasan Raperda PT. MRT Jakarta
- Pimpinan DPRD DKI Jakarta Hadiri Kick Off Menuju 5 Abad Kota Jakarta
- Ketua DPRD DKI Jakarta Khoirudin Hadiri Silaturahmi Persaudaraan Muslim ATR
- DPRD DKI Bersama TAPD Sepakati RAPBD 2025 Sebesar Rp91, 3 Triliun
- Bapemperda Tuntas Bahas Dua Raperda PT JIEP
Komisi A Evaluasi Kinerja Satuan dan Unit Kerja Mitra
July 11, 2022 8:34 pmUpdate Berita Terakhir
- Bapemperda Finalisasi Pembahasan Raperda PT. MRT Jakarta
- Pimpinan DPRD DKI Jakarta Hadiri Kick Off Menuju 5 Abad Kota Jakarta
- Ketua DPRD DKI Jakarta Khoirudin Hadiri Silaturahmi Persaudaraan Muslim ATR
- DPRD DKI Bersama TAPD Sepakati RAPBD 2025 Sebesar Rp91, 3 Triliun
- Bapemperda Tuntas Bahas Dua Raperda PT JIEP