Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi DKI Jakarta Khoirudin menerima audiensi Institut Karate-Do Indonesia (INKAI) DKI Jakarta di Gedung DPRD Jakarta, Kebon Sirih, Jakarta Pusat, Senin (10/2). Audiensi tersebut bertujuan meningkatkan sinergitas serta mendengarkan prestasi yang telah ditorehkan para atlet karate untuk Jakarta pada level nasional. Sekretaris Umum INKAI DKI Jakarta Fery Amanda memimpin rombongan. Pada kesempatan itu, Khoirudin mengapresiasi dan dukungan penuh untuk INKAI DKI Jakarta. Satu di antaranya dalam memfasilitasi tempat latihan. (DDJP/rei/asa)

Update Berita Terakhir
- Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta Ima Mahdiah Hadiri Derap Kerja Sama Award 2025
- Banggar Penyampaian Rekomendasi Lima Komisi terhadap KUA-PPAS APBD 2025
- Wakil Ketua DPRD DKI Wibi Andrino Hadiri Panggung Anak Kreasi Seluruh Indonesia
- Ketua DPRD DKI Jakarta Khoirudin Hadiri Rakor Pemberantasan Korupsi
- DPRD DKI Jakarta Bahas Tuntas KUA-PPAS APBD 2025
Ketua DPRD DKI Terima Audiensi INKAI Jakarta
February 10, 2025 7:57 pmUpdate Berita Terakhir
- Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta Ima Mahdiah Hadiri Derap Kerja Sama Award 2025
- Banggar Penyampaian Rekomendasi Lima Komisi terhadap KUA-PPAS APBD 2025
- Wakil Ketua DPRD DKI Wibi Andrino Hadiri Panggung Anak Kreasi Seluruh Indonesia
- Ketua DPRD DKI Jakarta Khoirudin Hadiri Rakor Pemberantasan Korupsi
- DPRD DKI Jakarta Bahas Tuntas KUA-PPAS APBD 2025