Ketua DPRD Provinsi DKI Jakarta Prasetio Edi Marsudi menghadiri upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Bhayangkara ke-74 bertema ‘Kamtibnas Kondusif Masyarakat Semakin Produktif’ melalui video conference di Balai Pertemuan Metro Jaya (BPMJ) Jakarta Selatan. Rabu (1/7). Pada upacara yang dipimpin langsung Presiden Republik Indonesia Joko Widodo, Pras sapaan karibnya memberikan apresiasi setinggi-tinggnya pada Korps Bhayangkara yang telah mengabdi memberikan pelayanan, perlindungan, keamanan dan menciptakan ketertiban di Tanah Air selama 74 tahun. (DDJP/tim)

Update Berita Terakhir
- Ketua Komisi D DPRD DKI Jakarta Terima Kunjungan Second Secretary (Political) The Embassy of Singapore
- DPRD DKI Jakarta Kunjungi Lemhannas RI
- Komisi E Evaluasi Program KJP Plus hingga Bahas Pelecehan dan Bullying
- Apel Operasi Lintas Jaya 2025
- DPRD DKI Gelar Rapat Paripurna Penyampaian Laporan Reses-Penetapan Pansus
Ketua DPRD DKI Hadiri Peringatan HUT Bhayangkara ke-74
July 1, 2020 7:38 pmUpdate Berita Terakhir
- Ketua Komisi D DPRD DKI Jakarta Terima Kunjungan Second Secretary (Political) The Embassy of Singapore
- DPRD DKI Jakarta Kunjungi Lemhannas RI
- Komisi E Evaluasi Program KJP Plus hingga Bahas Pelecehan dan Bullying
- Apel Operasi Lintas Jaya 2025
- DPRD DKI Gelar Rapat Paripurna Penyampaian Laporan Reses-Penetapan Pansus