Ketua Asosiasi Sekretaris DPRD Provinsi Seluruh Indonesia (ASDEPSI) Augustinus menggelar rapat kerja bersama pengurus untuk mempersiapkan penyelenggaraan rapat koordinasi (Rakor) Asosiasi DPRD Provinsi Seluruh Indonesia (ADPSI), Selasa (5/9). Pada kesempatan itu pengurus ASDEPSI sepakat bahwa Jawa Barat akan menjadi tuan rumah penyelenggaraan Rakor ADPSI tahun 2023. Sekretaris DPRD Provinsi Jawa Barat yang juga sebagai Bendahara I ASDEPSI menyatakan kesiapannya untuk menjadi tuan rumah dalam rakor nanti dan berharap kegiatan dapat berlangsung sesuai harapan dan sukses. (DDJP/tim)
Update Berita Terakhir
- Meningkatkan Kekompakan Pegawai, Setwan DPRD DKI Gelar Perlombaan
- Sekretariat DPRD Gelar Apel Pertama Tahun 2025
- Rapat Koordinasi Bahas Jadwal Kegiatan DPRD DKI Masa Sidang I
- Silaturahmi Sekretariat DPRD dengan Ketua DPRD DKI Jakarta
- Sekretariat DPRD DKI Gelar Persiapan Paripurna Pengucapan Sumpah/Janji PAW
Ketua ASDEPSI Susun Proyeksi Penyelenggaraan Rakor ADPSI Tahun 2023
September 5, 2023 8:00 pmUpdate Berita Terakhir
- Meningkatkan Kekompakan Pegawai, Setwan DPRD DKI Gelar Perlombaan
- Sekretariat DPRD Gelar Apel Pertama Tahun 2025
- Rapat Koordinasi Bahas Jadwal Kegiatan DPRD DKI Masa Sidang I
- Silaturahmi Sekretariat DPRD dengan Ketua DPRD DKI Jakarta
- Sekretariat DPRD DKI Gelar Persiapan Paripurna Pengucapan Sumpah/Janji PAW