Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi DKI Jakarta menerima kunjungan jajaran Dinas Kesehatan (Dinkes), Puskesmas, dan Juru Pemantau Jentik (Jumantik) Kecamatan Gambir Jakarta Pusat, Kamis (4/4). Kunjungan itu diterima oleh Kepala Bagian Umum (Kabag) Asril Pinayungan didampingi staf Deni Rahmanto. Salah satu tujuan kunjungan dilakukan adalah upaya melakukan gerakan pemberantasan sarang nyamuk dan penanggulangan penyakit demam berdarah di lingkungan DPRD DKI Jakarta. (DDJP/rei/asa)
Update Berita Terakhir
- Apel Gabungan dan Pelantikan Satgas Tibum di Sekretariat DPRD DKI Jakarta
- Empat Pejabat Sekretariat DPRD DKI Dilantik Gubernur Pramono
- Sekretaris DPRD DKI Temui Pengunjuk Rasa
- Setwan DPRD DKI Jakarta Paparkan Delapan Action Plan Budaya Kerja 2025
- Memperingati HUT Ke-80 Kemerdekaan RI, Sekretariat DPRD DKI Gelar Perlombaan
Gerakan Pemberantasan Sarang Nyamuk, Dinkes dan Jumantik Kunjungi Sekretariat DPRD DKI
April 4, 2024 4:50 pmUpdate Berita Terakhir
- Apel Gabungan dan Pelantikan Satgas Tibum di Sekretariat DPRD DKI Jakarta
- Empat Pejabat Sekretariat DPRD DKI Dilantik Gubernur Pramono
- Sekretaris DPRD DKI Temui Pengunjuk Rasa
- Setwan DPRD DKI Jakarta Paparkan Delapan Action Plan Budaya Kerja 2025
- Memperingati HUT Ke-80 Kemerdekaan RI, Sekretariat DPRD DKI Gelar Perlombaan











