Badan Musyawarah (Bamus) DPRD Provinsi DKI Jakarta menggelar rapat kerja untuk menyusun jadwal pembahasan Rancangan Perda (Raperda) tentang Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD (P2APBD) tahun 2022, Selasa (18/7). Rapat dipimpin Wakil Ketua Bamus DPRD DKI Jakarta Khoirudin. Pada kesempatan itu, Bamus menyepakati pembahasan Raperda akan diawali dengan penyampaian pidato Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta terkait Raperda P2APBD yang akan digelar, Kamis (20/7) mendatang. (DDJP/asa)

Update Berita Terakhir
- Ketua Komisi D DPRD DKI Jakarta Terima Kunjungan Second Secretary (Political) The Embassy of Singapore
- DPRD DKI Jakarta Kunjungi Lemhannas RI
- Komisi E Evaluasi Program KJP Plus hingga Bahas Pelecehan dan Bullying
- Apel Operasi Lintas Jaya 2025
- DPRD DKI Gelar Rapat Paripurna Penyampaian Laporan Reses-Penetapan Pansus
DPRD DKI Segera Susun Perda Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD Tahun 2022
July 18, 2023 4:07 pmUpdate Berita Terakhir
- Ketua Komisi D DPRD DKI Jakarta Terima Kunjungan Second Secretary (Political) The Embassy of Singapore
- DPRD DKI Jakarta Kunjungi Lemhannas RI
- Komisi E Evaluasi Program KJP Plus hingga Bahas Pelecehan dan Bullying
- Apel Operasi Lintas Jaya 2025
- DPRD DKI Gelar Rapat Paripurna Penyampaian Laporan Reses-Penetapan Pansus