Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) DKI Jakarta menerima Tiga Kunjungan Kerja (Kunker) DPRD Daerah diantaranya yaitu DPRD Kota Denpasar, DPRD Kabupaten Pasuruan dan DPRD Kabupaten Agam, Rabu (02/10). Adapun tujuan kunker tersebut untuk mempelajari pengelolaan ruang terbuka hijau (RTH). Rombongan tersebut diterima Anggota DPRD Provinsi DKI Jakarta Hasan Basri Umar. (DDJP/pun)

Update Berita Terakhir
- Ketua Komisi D DPRD DKI Jakarta Terima Kunjungan Second Secretary (Political) The Embassy of Singapore
- DPRD DKI Jakarta Kunjungi Lemhannas RI
- Komisi E Evaluasi Program KJP Plus hingga Bahas Pelecehan dan Bullying
- Apel Operasi Lintas Jaya 2025
- DPRD DKI Gelar Rapat Paripurna Penyampaian Laporan Reses-Penetapan Pansus
DPRD DKI Jakarta Terima Kunker Tiga DPRD Daerah
October 2, 2019 7:11 pmUpdate Berita Terakhir
- Ketua Komisi D DPRD DKI Jakarta Terima Kunjungan Second Secretary (Political) The Embassy of Singapore
- DPRD DKI Jakarta Kunjungi Lemhannas RI
- Komisi E Evaluasi Program KJP Plus hingga Bahas Pelecehan dan Bullying
- Apel Operasi Lintas Jaya 2025
- DPRD DKI Gelar Rapat Paripurna Penyampaian Laporan Reses-Penetapan Pansus