DPRD Provinsi DKI Jakarta menerima permintaan audiensi Koalisi Inisiatif Bersihkan Udara Kota dan Semesta (Ibu Kota) soal terus memburuknya kualitas udara Jakarta, Rabu (16/8). Seluruh aspirasi untuk memperbaiki kualitas udara diterima Ketua DPRD Provinsi DKI Jakarta Prasetio Edi Marsudi, Anggota Komisi B DPRD DKI Jakarta Farazandi Fidinansyah, Anggota Komisi A DPRD DKI Jakarta Viani Limardi, Anggota Komisi C DPRD DKI Jakarta Wibi Andrino dan Anggota Komisi C DPRD DKI Jakarta Dimaz Raditya. (DDJP/asa)
Update Berita Terakhir
- Komisi A Finalisasi Rancangan APBD 2025
- Ketua DPRD DKI Jakarta Khoirudin Menghadiri Jaknaker Expo 2024
- Komisi E DPRD DKI Terima Audiensi Forum Komunitas Guru Agama
- Pembahasan RAPBD 2025 Didalami Kembali oleh Komisi C dan D
- Bahas Raperda tentang PT JIEP dan PT MRT, Bapemperda Terima Masukan Komisi B dan C
DPRD DKI Jakarta Tampung Aspirasi Koalisi Ibukota Soal Polusi Udara
August 16, 2023 7:43 pmUpdate Berita Terakhir
- Komisi A Finalisasi Rancangan APBD 2025
- Ketua DPRD DKI Jakarta Khoirudin Menghadiri Jaknaker Expo 2024
- Komisi E DPRD DKI Terima Audiensi Forum Komunitas Guru Agama
- Pembahasan RAPBD 2025 Didalami Kembali oleh Komisi C dan D
- Bahas Raperda tentang PT JIEP dan PT MRT, Bapemperda Terima Masukan Komisi B dan C