Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda) DPRD DKI Jakarta menggelar rapat pembahasan pasal per pasal Raperda Pajak Daerah dan Retribusi Daerah bersama Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) dan sejumlah mitra kerja terkait, Rabu (8/11). Rapat dipimpin Ketua Bapemperda DPRD DKI Jakarta Pantas Nainggolan. Rapat juga dihadiri Kepala Bapenda DKI Jakarta Lusiana Herawati. Pada kesempatan itu Bapemperda DPRD DKI Jakarta mengusulkan agar Raperda tersebut mengatur pemberian apresiasi dan sanksi bagi wajib pajak. (DDJP/asa)

Update Berita Terakhir
- Bamus DPRD DKI Tetapkan Jadwal Kegiatan Bulan Mei-Agustus
- DPRD DKI Terima Audiensi Orangtua Peserta Thailand World Championships
- Paripurna Penyampaian Rekomendasi DPRD terhadap LKPJ Gubernur 2024
- Ketua DPRD DKI Terima Audiensi Majelis Ormas Islam
- Penyampaian Laporan Pembahasan Lima Komisi DPRD DKI terkait LKPJ Gubernur 2024
DPRD DKI Gelar Rapat Pembahasan Raperda Pajak dan Retribusi Daerah
November 8, 2023 8:16 pmUpdate Berita Terakhir
- Bamus DPRD DKI Tetapkan Jadwal Kegiatan Bulan Mei-Agustus
- DPRD DKI Terima Audiensi Orangtua Peserta Thailand World Championships
- Paripurna Penyampaian Rekomendasi DPRD terhadap LKPJ Gubernur 2024
- Ketua DPRD DKI Terima Audiensi Majelis Ormas Islam
- Penyampaian Laporan Pembahasan Lima Komisi DPRD DKI terkait LKPJ Gubernur 2024