Panitia Khusus (Pansus) Banjir DPRD DKI Jakarta menggelar rapat kerja di gedung DPRD DKI Jakarta, Senin (19/10). Pada rapat tersebut Pansus Banjir menghadirkan para pakar Tata Kota dan pakar Bioteknologi dan Lingkungan, seperti ahli hidrologi Universitas Indonesia (UI) Firdaus Ali, Ahli Tata Kota Universitas Trisakti Nirwono Joga, dan pengamat perkotaan Yayat Supriyatna. Pansus juga mendorong Dinas Sumber Daya Air (SDA) agar menyiapkan kajian tingkat keberhasilan program kerja jangka pendek dan panjang. (DDJP/asa)

Update Berita Terakhir
- Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta Ima Mahdiah Hadiri Derap Kerja Sama Award 2025
- Banggar Penyampaian Rekomendasi Lima Komisi terhadap KUA-PPAS APBD 2025
- Wakil Ketua DPRD DKI Wibi Andrino Hadiri Panggung Anak Kreasi Seluruh Indonesia
- Ketua DPRD DKI Jakarta Khoirudin Hadiri Rakor Pemberantasan Korupsi
- DPRD DKI Jakarta Bahas Tuntas KUA-PPAS APBD 2025
Dapatkan Rekomendasi Ideal Tuntaskan Banjir, DPRD Undang Ahli
October 19, 2020 8:33 pmUpdate Berita Terakhir
- Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta Ima Mahdiah Hadiri Derap Kerja Sama Award 2025
- Banggar Penyampaian Rekomendasi Lima Komisi terhadap KUA-PPAS APBD 2025
- Wakil Ketua DPRD DKI Wibi Andrino Hadiri Panggung Anak Kreasi Seluruh Indonesia
- Ketua DPRD DKI Jakarta Khoirudin Hadiri Rakor Pemberantasan Korupsi
- DPRD DKI Jakarta Bahas Tuntas KUA-PPAS APBD 2025