Sekretariat DPRD Provinsi DKI Jakarta menggelar rapat koordinasi dengan Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Provinsi DKI Jakarta terkait Aplikasi E-Reses, Rabu (24/4). Rapat dipimpin oleh Plt. Sekretaris DPRD Provinsi DKI Jakarta Augustinus. Pertemuan itu membahas teknis pengintegrasian data dan penambahan fitur pada Aplikasi E-Reses. Aplikasi tersebut sebagai wadah pengumpulan laporan hasil penyerapan aspirasi masyarakat. Augustinus berharap, aplikasi itu ke depannya dapat memberikan akses kepada masyarakat yang tidak dapat hadir pada saat kegiatan reses berlangsung untuk tetap dapat menyampaikan usulannya melalui Platform E-Reses, sehingga dapat mempermudah masyarakat dalam memberikan aspirasinya. (DDJP/rei/asa)
Update Berita Terakhir
- Apel Gabungan dan Pelantikan Satgas Tibum di Sekretariat DPRD DKI Jakarta
- Empat Pejabat Sekretariat DPRD DKI Dilantik Gubernur Pramono
- Sekretaris DPRD DKI Temui Pengunjuk Rasa
- Setwan DPRD DKI Jakarta Paparkan Delapan Action Plan Budaya Kerja 2025
- Memperingati HUT Ke-80 Kemerdekaan RI, Sekretariat DPRD DKI Gelar Perlombaan
Bahas Aplikasi E-Reses, Sekretariat DPRD DKI Gelar Rakor dengan Bappeda
April 24, 2024 8:41 pmUpdate Berita Terakhir
- Apel Gabungan dan Pelantikan Satgas Tibum di Sekretariat DPRD DKI Jakarta
- Empat Pejabat Sekretariat DPRD DKI Dilantik Gubernur Pramono
- Sekretaris DPRD DKI Temui Pengunjuk Rasa
- Setwan DPRD DKI Jakarta Paparkan Delapan Action Plan Budaya Kerja 2025
- Memperingati HUT Ke-80 Kemerdekaan RI, Sekretariat DPRD DKI Gelar Perlombaan






