Asosiasi DPRD Provinsi Seluruh Indonesia (ADPSI) dan Asosiasi Sekertaris DPRD Provinsi Seluruh Indonesia (ASDEPSI) bertandang ke Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri), Selasa (27/10). Selain mempererat silaturahmi, kunjungan itu juga dilakukan untuk beraudiensi mengenai rencana penyesuaian Peraturan Presiden Nomor 33 Tahun 2020 tentang Standar Harga Satuan Regional. Peraturan Presiden tersebut mengatur mengenai perjalanan dinas dalam negeri, rapat atau pertemuan di dalam dan luar kantor, pengadaan kendaraan dinas, dan pemeliharaan yang perlu mendapat penyesuaian. (DDJP/pun)

Update Berita Terakhir
- Ketua Komisi D DPRD DKI Jakarta Terima Kunjungan Second Secretary (Political) The Embassy of Singapore
- DPRD DKI Jakarta Kunjungi Lemhannas RI
- Komisi E Evaluasi Program KJP Plus hingga Bahas Pelecehan dan Bullying
- Apel Operasi Lintas Jaya 2025
- DPRD DKI Gelar Rapat Paripurna Penyampaian Laporan Reses-Penetapan Pansus
ADPSI-ASDEPSI Konsultasikan Penyesuaian Perpres 33 Tahun 2020 ke Kemendagri
October 27, 2020 9:50 pmUpdate Berita Terakhir
- Ketua Komisi D DPRD DKI Jakarta Terima Kunjungan Second Secretary (Political) The Embassy of Singapore
- DPRD DKI Jakarta Kunjungi Lemhannas RI
- Komisi E Evaluasi Program KJP Plus hingga Bahas Pelecehan dan Bullying
- Apel Operasi Lintas Jaya 2025
- DPRD DKI Gelar Rapat Paripurna Penyampaian Laporan Reses-Penetapan Pansus